kring. kring.. kriiiiiing, woi minggir.......!!!

hahah.. siapa yang ga tau sepeda ? parah banget sih

ya, semua orang pasti tau lah sepeda. kendaraan ramah lingkungan yang sangat menyenangkan buat dikendarai ini sekarang mulai bangkit lho keeksisannya di jalanan, kebukti dengan banyaknya lalu lalang orang yang pake kereta angin ini. dari mulai ibu-ibu yang mau ke pasar, bapak/ibu kantoran, mahasiswa, anak sekolah, sampai pemadam kebakaran aja sekarang naik sepeda

tapi dibanding tahun lalu geliat penggunaan sepeda sekarang emang memiliki peningkatan yang signifikan, terlebih lagi dengan kemunculan (atau lebih tepat disebut kebangkitan) sepeda single gear/fixed gear a.k.a fixie yang warna-warni, muncul pula komunitas-komunitas sepeda yang bejibun banyaknya. mulai dari MTB, Fixie, Onthel, Low rider, dll.. sebenarnya sih munculnya tren-tren sepeda sih bagus, asal pengikutnya konsisten aja, jadi enggak cuman sekadar ikut-ikutan tren sesaat

kalau yang saya lihat saat ini banyak orng2 yang cuman #sorry no offense sebenarnya hanya ikut-ikutan tren saja, dengan slogan-slogan besar "GO GREEN", "SAVE EARTH" mengumandangkan komunitas, yang biasanya (biasanya loh ya

tapi ga sedikit pula yang konsisten make sepeda untuk kegitan sehari-harinya, bela-belain panas hujan make sepeda unuk bepergian, salut untuk kelompok orng seperti ini.. jadi menurut saya kalau memang serius ingin membuat kehidupan lebih baik itu mending direalisasikan dan sesuai dengan yang dikumandangkan, jangan sampai hanya OMDO kek para petinggi di senayan noh

PS: saya sendiri termasuk gowesser pemula dan masih dalam tahap "follower", jadi tulisan di atas termasuk buat saya juga, hehe.. ingat, kita bersepeda bukan hanya karena kita ingin, tapi memang sudah saatnya berlih ke kendaraan ramah lingkungan nan menyehatkan ini sambil menunggu inovasi lain muncul (jujur gowes cape juga kalo jauh

0 komentar:
Posting Komentar